Gelar Karya Seni dan Budaya SMA Tunas Luhur Tahun 2025

WhatsApp Image 2025-02-25 at 12.33.53
Feb 26, 2025
IT TL

Gelukar Senayadara merupakan gelar karya seni dan budaya oleh kelas 10, 11 dan 12 SMA Tunas Luhur tahun ini, kegiatan dilaksanakan di halaman rumput SMA Tunas Luhur, kegiatan dimulai jam 08,15 dengan sambutan oleh Direktur Sekolah Bapak Drs. RUSLI HIDAYAT, M.M.sekaligus membuka acara kegiatan ini. dan diakhir dengan Doa yang dipimpin oleh Ust A.Nur Khotim, M.Pd.I.
Tepat pada pukul 08.40 gelar karya dimulia oleh penampilan siswa yaitu:

  1. Kelas X A dengan tarian pembuka dengan Tema “Mutiara Nusantara”.
  2. Kelas 12 A1 dengan Seni Drama dengan Judul “Gegering Keraton”.
  3. Kelas 11 A3 Upacara adat “Mantenan”
  4. Kelas 10C dengan Tari Kreasi “Tanjung Gemirang”
  5. Kelas 11A1 upacara adat “Tingkeban/ Mitoni”
  6. Kelas 12 A2 Drama Kreasi “Biografi Soimah”
  7. Kelas 10 D Tari Kreasi “Dolanan Jawa”
  8. Kelas 11A2 Upacara Adat Mantena
  9. Kelas A3 Drama Kreasi Dark Side of Indonesia
  10. Kelas 11A4 upacara adat Tedhak Sinten
  11. Kelas 10B tari Kreasi “Dayak”

Kegiatan berakhir pada jam 14.15 dengan di tutup oleh MC dan diakhir dengan foto bersama. dilanjutkan dengan sholat ashar berjamaah.